Sunday, 17 June 2018

Pengertian ekosistem, pengertian herbivora, pengertian karnivora, pengertian omnivora


Ekosistem berasal dari bahas yunani yaitu oikos yang berarti rumah sedangkan sistem yang berarti sistem yang terdiri atas komponen-komponen yang tidak dapat di pisahkan satu sama lainnya (saling berhubungan) secara umum komponen yang membentuk ekosistem ada 2 yaitu komponen abiotik dan biyotik.
1.komponen abiotik adalah komponen yang tidak dapat hidup seperti cahaya,udara,air,dan tanah.
2.komponen biyotik adalah semua jenis mahluk hidup (biyos) antara dua komponen tersebut terdapat hubungan timbal balik secara langsung atau tidak langsung sifat organisme dan peranan dalam ekosistem ,berdasarkan sifatnya dalam ekosistem organisme dalam suatu ekosistem terbagi menjadi dua yaitu:
1.oganisme autotrof adalah organisme mahluk hidup yang mampu membuat makanannya sendiri dengan cara fotosintesis .contohnya tumbuhan hijau serta bakteri atau alga berklorofil
2.organisme heterotof adalah organisme yang bergantung hidupnya pada organisme lain untuk bertahan hidup organisme ini dibagi menjadi dua yaitu:
1.organisme parasit adalah organisme yang memerlukan makanannya yang masih hidup organisme ini hidup dengan cara menumpang pada organisme yang lain. Baik di dalam maupun di luar.
2.organisme separatif adalah organisme yang memerlukan makannya pada mahluk hidup yang sudah mati tidak seperti parasit yang sebaliknya.

a.pengertian herbivora merupakan mahluk hidup pemakan tumbuhan seperti kambing,sapi,kelinci,dan lain-lain.
b.pengertian  karnivora merupakan mahluk hidup pemakan daging seperti harimau,buaya,ular,dan lain-lain.
c.pengertian  omnivora merupakan mahluk hidup pemakan daging dan tumbuhan seperti orang utan dan lain-lain.

No comments:

Post a Comment